Roda kebaikan, Langkah keberkahan: Pentasarufan Sepeda dan Dana Peduli
LAZISMU JEMBER – Jazakumullah bi ahsanil jaza para donatur Lazismu Jember sehingga pada hari ini, Selasa 22 oktober 2024 kami bisa mentasarufkan sebuah sepeda kayuh dan sejumlah uang kepada mustahik yang membutuhkan uluran tangan. Beliau adalah Ibu Waraswati. Seorang ibu rumah tangga yang harus menjadi tulang punggung keluarga setelah suaminya diserang penyakit jantung dan asma […]